Computer Application, Maintenance and Supplies

Saturday, August 20, 2011

Mozilla Firefox 6.0 vs Java 6.0.03

Mozilla Firefox 6.0 vs Java 6.0.03

Sejak kehadirannya pada tahun 2004 yang ditandai dengan Mozilla Firefox 1.0, kini Mozilla Coorporation memiliki jutaan pengguna di seluruh dunia. Browser yang mampu menggaet hati penikmat dunia maya atas buruknya reputasi Internet Explore milik Microsoft. Seiring perkembangan dunia maya yang semakin maju, tentunya fitur yang lengkap harus terpenuhi oleh sebuah browser agar mampu bertahan di hati peminatnya. Bulan kemarin Mozilla merilis versi terbarunya yang diveri nama Mozilla Firefox 6.0. Versi tercepat menurut klaim Mozilla ini diharapkan dapat memuaskan para Netter sejak tanggal 16 Agustus 2011 yang bertepatan dengan hari jadi AMBAE.


Fitur yang ditanamkan ke dalam Mozilla Firefox 6.0 :
- Tabs on Top
- Firefox Button (Windows and Linux)
- Bookmark Button
- Simplified Reload/Stop Button
- Home Button
- App Tabs
- Switch-to-Tab
- Organize Tabs with Panorama
- Reopen Closed Tabs and Windows
- Smooth Scrolling
- Stay in Sync
- Password Manager
- Form Complete
- Pop-Up Blocker
- Easy Search
- Integrated Web Search
- Search Suggestions
- Hundreds of Search Engines
- Smart Keywords
- Location-Aware Browsing
- Session Restore
- Spell Checking
- Get Organized
- One-Click Bookmarking
- Tags
- Library
- Search and Find
- Download Manager
- Naturalized Look & Feel
- RSS Feed Reader
- Offline Browsing
- Firefox Support
- Full Zoom
- Super Speed
- Hardware Acceleration
- Crash Protection
- Real World Performance
- 3D on the Web
- Instant Web Site ID
- Private Browsing
- Do Not Track
- Forget This Site
- Securing Website Connections
- Anti-Virus Integration
- Content Security Policy
- Anti-Phishing
- Customized Security Settings
- Clear Recent History
- Automated Updates
- Parental Controls
- Anti-Malware
- Outdated Plugin Detection
- Secure Updates
- Add-ons Manager
- Dress Up Your Firefox with Personas
- Customizable Interface
- Beyond Add-ons
- 100,000s of Ways to Customize
- Newest Web Technologies
- Parser
- WebSockets
- IndexedDB
- Enhanced File API
- Stylin’ Pages with CSS3
- Next-Generation Graphics
- Upgrading Forms
- WebM and HD Video
- Audio API
- Multi-touch Support
- Scratchpad
- Web Console
- Fabulous Fonts
- Emphasis on Accessibility
- Universal Customization
- More Languages of Firefox

Fitur sebanyak itu menjadikan Netter semakin cinta dengan Mozilla Firefox. Tapi, apakah tidak ada kekurangan di dalamnya. Tentunya masih banyak kekurangan, karena tiada sesuatu pun di dunia ini yang sempurna baik di dunia nyata maupun di dunia maya. Mengingat si mozilla menggunakan Bahasa Alien, maka fitur demi fitur tersebut dapat disimak uraiannya pada website resminya.

Mozilla Firefox 6.0 vs Java 6.0.03-1
Java versi 6.0.03 tidak kompatibel dengan Mozilla Firefox 6.0. Begitu pun dengan beberapa Plugin lainnya (cek kesesuaiannya disini). Lalu apa tindakan kita bila menemukan hal seperti ini. Bilamana tidak ingin repot, biarkan saja perihal tersebut terjadi sembari menunggu Mozilla Coorporation atau pun Sun Microsystems memperbaiki Firefox dan Java Console. Namun bila Anda merasakan hal itu amat mengganggu, kembalilah menggunakan Mozilla Firefox jadul semisal Firefox 5.0.1. Tindakan lainnya yakni melaporkan Bugs kepada Mozilla disini atau berikan saran pendapat kalian disini.

Sobat Netter dan sobat Blogger yang berminat mencoba, dapat mengunduh filenya secara gratis sesuai bahasa yang kalian inginkan di website resmi Mozilla Coorporation atau mirror yang disediakan Ambae.exe. Selamat menjelajah...!!!

Download :
Mozilla
Firefox
Mirror

40 komentar :

Daeng Lira said...

Saya masihmenggunakan Mosilla versi 3 bang!!!!! karena belum menemukan kecocokan pada versi 5 apalagi versi 6, entah karena apa... mungkin karena komputer saya tidak mendukung untuk versi tersebut.

Ambae.exe said...

@Daeng Lira...
ma kasih kunjungannya purina (om)

Seperti diuraikan di atas, dapat disimpulkan bahwa kiranya dengan versi jadul sekalipun justru akan didapatkan kualitas lebih baik. Versi jadul semisal Firefox 5.0.1 atau versi 3.0 malah lebih cepat dan ringan. Yang diharapkan bukanlah kecantikan seperti yang ditampilkan Windows 7 dan Windows Vista, bila kita berbicara soal OS milik Microsoft, toh banyak aplikasi yang tidak bisa bergandengan dengannya. Sama halnya dengan Browser satu ini, tapi bagaimana aplikasi tersebut mampu digunakan lebih baik sesuai kebutuhan kita dalam menjelajahi dunia maya yang luas ini.

nova13.com said...

waah, ini ini postingan yg saya tunggu2, hihi
saya udah upgrade ke ff6.
btw emang semua fitur baru ituh ada yaa di ff6 ini? kayak parental control tuh? kok saya blm nemuin??

oya, btw bs minta bantuaannya gk ya? :D
nitip pasang link postingan blog saya yg untuk kontes seo.
cm sementara duank, tp klo gak boleh gpp gan :D
thanks. ^^

Ambae.exe said...

@nova13.com...
Parental Control dpt d'temui pd Windows 7. Fitur tsb eman diintegrasikan dgn fitur Parental Controls yg tertanam pd User Accounts d'Windows 7. So...fitur tsb, user dpt mengatur file apa saja n' website mana sj yg dpt d'kunjungi n' d'download k' dlm Hard Drive.

btw...boleh aj sobat, why not
Ambae.exe sll n' siap berbagi ruang dgn siapa pun. But, URLx mana sob. Send me via Guestbook biar aman.

N said...

oh iyaa gan, makasih bgt lhoo sebelumnya? ^_^
ini tinggal di copas ajah, hehe

<a href='http://www.nova13.com/2011/07/top1-oli-sintetik-mobil-motor-indonesia.html' target='new'><b>TOP 1 Oli Sintetik Mobil-Motor Indonesia</b></a>
<br/>
<a href='http://www.nova13.com/2011/08/peluang-bisnis-online-tanpa-ribet.html' target='new'><b>Peluang bisnis online tanpa ribet</b></a>
<br/>
<a href='http://www.nova13.com/2011/08/kerajaanhosting-masa-depan-hosting.html' target='new'><b>KerajaanHosting masa depan hosting Indonesia</b></a>

maaf ngrepoti kalo kebanyakan linknya :D

Ambae.exe said...

@nova13...
sebagai bentuk persahabatan yg ttp erat, uda terpajang dgn indahnya sobat on Ambae.exe n' Bonthain

hobby exchange said...

yep, saya setia pake mozilla. oya link Anda sdh lama trpasang, tapi plugin dari plugme.net error, sbentar banner sy pasang dibawah link exchange ya. ok trims.

nova13.com said...

@Ambae.exe: wah, makasih banyak ya gan :D thanks2.. hehe
klo bisa di pasang di homepage sich.. #ngarep
xixi

nircable said...

Nice posting gan. kunjungan sahabat. link sudah dipasang gan. sukses selalu.

BlogS of Hariyanto said...

mantab daeng :) salam sukses selalu kawan

bidikcom said...

semakin dimanjakan saja kita nich.....

daengrompa said...

mantapp.. kayaknya firefox kasi kado ultah buat ambae.. saya masih pake versi 5 nih, kapan2 saya instal versi 6.. mantap cika'..

gang tutorial said...

sory telat sob tuk mampir...banyak kegiatan offline..dan kebetulan ada masalah juga dengan koneksi

attayaya-trembesi said...

waaah aku pake FF apa ya
ntar cek dulu

sanusi said...

kerennn gan blog nya PR 3 hemm hebat :) salam kenal

Foto-Foto said...

Numpang sedot ya, thanks.

distributor sprei said...

gan thank you good info and helpful blog, greetings and salutations successful bloggers from the blog dsm

obat penyakit stroke said...

firefox emang banyak penggemarnya,,,

obat penyakit stroke said...

firefox ane banget gan,,,, addons nya itulho,,keren-keren

Obat Tradisional Tipes said...

hallo met pagi sob ?

Obat Tradisional Mioma said...

bagus bgt sob tampilannya .

Obat Tradisional Epilepsi said...

semangat terus ya

Obat Tradisional maag said...

good luck ya

obat tbc herbal said...

mozila kok sering crash ya,,,, da yang tau g??

obat maag kronis said...

makasihh banget buat informasinya :)

Obat Tradisional Tipes said...

Bagus infonya , bermanfaat banget

Obat Tradisional Mioma said...

salam hangat n salam kenal slalu ya

zul said...

Hallo sobat ? ikut gabung sini lagi ya

yuli said...

Makin mantab aja ni sob informasinya

zul said...

Salam kenal dan sukses slalu

obat tradisional darah tinggi said...

waah, keren banget infomrasinya.. sukses selalu ya

obat tradisional keputihan said...

mantap ya infonya,saya ikut backlink disini ya

obat tradisional kanker/tumor otak said...

terimakasih ya atas infomrasinya gan

Jus Penambah Stamina said...

nice info gan............

Obat Penyakit Maag Kronis Tradisional said...

makasih atas infonya ini yang saya cari .........

Obat Penyakit Jantung Koroner Tradisional said...

infonya bagus semoga bermanfaat untuk semuanya

Obat Alternatif Untuk Asam Urat said...

thank ini saya cari ternyata saya temukan disini infonya............

Obat Alternatif Untuk Jantung Koroner said...

salam kenal....... terimakasih atas berbagi informasinya

Obat herbal jantung koroner said...

Keren nih mozilla nya.

obatkencingbaru.wordpress.com said...

Da aku mah apa atu disini juga cuma nitip link @keepSmile :D

Post a Comment

Your comments are inputs for our