Berselang 3 tahun berlalu sejak Data Base Tenaga Honorer dicanangkan, kini Bantaeng kembali dihebohkan dengan sebuah data berbasis Informasi Data Base. Para guru yang bernaung pada sebuah instansi Pemerintah, Dinas Pendidikan Nasional Kabupaten Bantaeng berbondong-bondong mendatangi tempat internetan (warNET) untuk dapat melihat data tersebut. Nomor Unik Pendidik dan Tenaga Kependidikan yang dikeluarkan Dinas Pendidikan Nasional disinyalir oleh mereka sangat membantu, ibarat makanan data tersebut menjadi pelengkap di dalamnya.
Namun, beberapa hari ini conectivitas melalui internet tidak dapat diakses dengan dalih bahwa website yang dituju sedang mengalami penutupan hak akses bagi publik. Data ini dapat diakses melalui www.nuptk.info, para guru berharap secepatnya mendapatkan daftar NuPTK dimaksud dikarenakan hingga saat ini belum juga ada yang dapat memberikan keterangan bagaimana mendapatkannya.
0 komentar :
Post a Comment
Your comments are inputs for our