Computer Application, Maintenance and Supplies

Wednesday, January 27, 2010

Migration Google Page Creator to Google Sites

Sambil menikmati kopi hangat hingga dini hari, sejenak kuperhatikan pesan yang terpampang di halaman Dasbor BLOGGER. Seperti ini pesan ALERT yang muncul :


Mutakhirkan template

Template Anda mencantumkan tautan ke berkas yang diinangkan di Google Page Creator, sebuah layanan yang tak lama lagi akan bermigrasi ke Google Sites. Ingin Blogger memutakhirkan tautan itu sekarang? Info lengkap

Mutakhirkan dan tinjau Singkirkan


Rupanya Google memberi peringatan bahwa ada bagian pada Template Blog Ambae.exe yang masih menggunakan Google Page Creator. Olehnya, si mbah Google ngasi petunjuk cara melakukan migrasi menuju Google Sites yang sebelumnya menggunakan Google Page Creator. Caranya gimana, mari kita mengulasnya perlahan-lahan.

1. Login ke Blogspot dengan mengunjungi www.blogger.com

2. Setelah Login, maka kita akan diarahkan menuju halaman Dasbor Blogspot

3. Klik pada Text Link Mutakhirkan dan dan Tinjau









4. Selanjutnya akan diarahkan untuk Login sebagai User Google dengan memasukkan Email/Account Google beserta Passwordnya (asumsinya : BLOGGER menggunakan Account Google sebagai media menggunakan Blogspot)







5. Blogspot meminta agar User memberikan Hak Akses terhadap Account Google. Maka silakan klik Tombol Berikan Akses






6. Blogspot berhasil mengakses account Google, yang selanjutnya dihadapkan pada pilihan Update. Klik Update references






7. Kemudian Blogspot meminta untuk mengupdate template yang digunakan Blog bersangkutan, klik Update template references






8. Sekarang kita masuk pada inti proses update yang terdiri dari 2 langkah. Langkah pertama, Blogger mesti klik pada tombol Next. Namun, alangkah baiknya Blogger melakukan Backup terhadap Template blognya untuk mengantisipasi terjadinya kesalahan, klik Download your blog template








9. Langkah kedua dari proses update yakni klik pada tombol Update. Perhatikan pada 2 kolom berbeda yang tampil disana. Pada bagian kiri adalah URL lama milik Google Page Creator. Trus pada bagian kanannya merupakan URL yang baru hasil migrasi Google Sites.










10. Proses update template akan berlangsung beberapa detik, tergantung network dan kopi hangat yang tetap setia menemani...PLEASE WAIT...!!!

11. Bila update berhasil maka akan muncul pesan Congratulation yang bunyinya seperti ini :
Updated 1 reference on your blog. View blog that everything is ok


12. Untuk melihat hasilnya, klik View blog






13. Bila berhasil dan tampilannya akan ceria seperti biasa, demikian pula BLOGGER akan tetap ceria bersama hangatnya kopi begadang.

Selamat bereksperimen dan GOOD sukses


9 komentar :

Prasetyo Adi Nugroho said...

oh itu toh maksudnya, thanks buat infonya yah......

Ambae.exe said...

@Caramelcoklat...
sip kawan...mg bermanfaat...

Belogger Prost said...

oh itu yang menyebabkan ada beberapa blogger yang harus ngedit sana-sini.trims infonya

Ambae.exe said...

@Prost...
yap seperti itu kejadiannya
kale' aj tutorialnya diterapkan bagi yg mengalami hal serupa

Blogger said...

wah...menarik ne sob artikelnya patut dicoba, salam sukses sobat. ditunggu kiriman kopi hangatnya

Ambae.exe said...

@Bunglon Blog...
salam sukses jg bt kawanQ...ngopi bareng sambil mencicipi sajian yg ada...ma kasih kunjungannya...d'cuba n' mg berhasil kawan

Unknown said...

kemaren aku jg dapet alert kaya gini,,sempet bingung tadinya..tapi setelah diikuti petunjuknya gampang trnyata..
thaks sharingnya,
koment balik yap..

w|zNu said...

Nice Info bro segera menuju TKP neehh ^_^

Ambae.exe said...

@aan...
@w|zNu...
smoga bermanfaat info tsb di atas
btw...met b'akhir pekan ya bt sobat BLOGGER skalian

Post a Comment

Your comments are inputs for our